Jurassic World Dominion

Jadwal Tayang Jurassic World Dominion di Empat Bioskop Bogor

Berita Orbit, Bogor – Jurassic World Dominion adalah film bergenre petualangan science fiction. Film ini bercerita tentang dinosaurus dan manusia yang hidup berdampingan usai kehancuran pulau Nublar. Menjadi pertanyaan, apakah manusia tetap menjadi puncak rantai makanan ketika hidup berdampingan dan berbagi wilayah dengan makhluk paling menakutkan dalam sejarah bumi?

Skenario film Jurassic World Dominion ditulis Collin Trevorrow berdasarkan cerita rekan penulisnya, Derek Connoly. Film ini diperankan oleh Sam Neill, Laura Dern, Jeff GoldBlum, Bryce Dallas Howard, dan banyak pemain lainnya.

Baca Juga: Keren! Film ‘KKN di Desa Penari’ akan Ditayangkan di Amerika dan Eropa

Jurassic World Dominion sudah tayang di bioskop-bioskop Indonesia mulai 7 Juni 2022. Dalam seminggu tayang film ini sudah meraup Rp800 miliar di pasar internasional. Bagi kalian yang penasaran, berikut jadwal tayang Jurassic World Dominion:

Baca Juga  Tiga Rekomendasi Drama Korea Wajib Tonton Bulan Juli
Jadwal tayang Jurassic World Dominion di bioskop-bioskop di Bogor.
Jadwal tayang Jurassic World Dominion di bioskop-bioskop di Bogor.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *