BMKG Catat Gempa 5,3 Magnitudo Di Bengkulu Tidak Berpotensi Tsunami

oleh -116 Dilihat
Ilustrasi gempa bumi

Berita Orbit, Bogor – Gempa berkekuatan 5,3 magnitudo dengan kedalaman 10 KM terjadi di Enggano, Bengkulu, 6 Juli 2022.

Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) mengatakan gempa terjadi pukul 12.10 WIB dan tidak berpotensi tsunami.

Dilansir dari twitter official BMKG dilaporkan gempa pada kedalaman 10 KM berpusat di 142 KM Barat laut. Titik koordinat gempa berada di 5.08 Lintang Selatan dan 101.01 Bujur Timur.

Baca Juga  Danrem 132/Tdl Pimpin Pelantikan Kenaikan Pangkat

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

No More Posts Available.

No more pages to load.